Dinas Pendidikan Mengucapkan Hut RI Ke- 76

Dinas Pendidikan Mengucapkan Hut RI Ke- 76
Gambar

Breaking News

PT. Indocement Tunggal Prakarsa Tbk Menyenggarakan Buka Puasa Bersama Media Regional Bogor




BOGOR, INFOREALITA- Dalam rangka menyambut bulan Ramadhan 1440 H, PT. Indocement Tunggal Prakarsa Tbk kembali menyelenggarakan buka bersama dengan para pemangku kepentingan, salahsatunya dengan Awak Media dari regional Bogor sekaligus penutup rangkaian kegiatan Safari Ramadhan 1440H yang telah dilaksanakan sejak awal Ramadhan lalu

Di bulan Ramadhan ini, Selasa 28/05 Indocement dengan konsisten menjalankan program - program CSR diberbagai bidang, termasuk bidang keagamaan. Hal itu dilakukan sebagai wujud nyata komitmen Indocement untuk bertumbuh bersama secara harmonis dengan semua pemangku kepentingan, termasuk masyarakat.


Ditengah meningkatnya biaya membuat Indocement tak punya pilihan lain selain terus melakukan efisiensi yang meliputi seluruh aspek operasional mulai dari produksi hingga pemasaran. Selain itu Indocement juga memanfaatkan sampah rumah tangga dalam bentuk Refuse Derived Fuel (RDF) sebagai bahan bakar alternatif melalui proyek Tempat Pengolahan dan Pemrosesan Akhir Sampah ( TPPAS) Terpadu Regional Lulut-Nambo.


Dalam sambutannya Christian Kartawijaya selaku Direktur Utama mengatakan bahwa, " Allhamdulillah selama bulan Ramadhan ini kita masih bisa melakukan Safari Ramadhan dalam keagamaan dan mendonasikan 27 ton beras untuk tiga (3) Kecamatan dan 12 desa".

Masih menurutnya, " Semoga di bulan Ramdhan ini kita dapat menjalankan Ibadah Puasa dengan sebaik - baiknya. (Dewi/Yuni)